Pilar Pendidikan Pilar Pendidikan

Pilar Pendidikan

 

Pada Pilar Pendidikan, Astragraphia secara konsisten menjalankan Competence Aid Program (CAP) sebagai pembekalan bagi siswa/siswi sekolah menengah kejuruan dan mahasiswa, ditambah dengan adanya program SMK BISA Link & Match di mana Astragraphia melakukan pendampingan kepada sekolah menengah kejuruan unggulan di wilayah Bogor. Beasiswa Astragraphia, Buku Aktvitas Anak (Children’s Workbook), serta Kampanye Indonesia Ayo Aman Berlalu Lintas juga menjadi bagian dari kontribusi Astragraphia di bidang pendidikan.